usaha bengkel motorBerbeda dengan usaha bengkel motor perawatan yang cenderung bekerja untuk merawat dan memperbaiki kerusakan motor. Maka di sini usaha Anda terfokus pada teknik-teknik mendandani motor konsumen supaya sesuai dengan selera konsumen.

Dengan perbedaan model usaha, jelas keduanya membutuhkan cara kerja yang berbeda. Tidak hanya cara kerja, keduanya juga bisa jadi memiliki pasar potensial yang berbeda.

Karena untuk usaha bengkel motor variasi, Anda perlu menemukan konsumen khusus yang cukup tersegmentasi, yakni kelompok konsumen yang memang menggemari motor-motor modifikasi.

Kebanyakan dari kelompok konsumen usaha bengkel motor variasi cenderung berasal dari kalangan ekonomi menengah ke atas karena harus diakui untuk memodifikasi motor perlu biaya yang tidak kecil dan hanya kalangan ekonomi kelas inilah yang cukup memadai untuk memenuhi budget tersebut.

Baca Juga : 3 Tips Sukses Menjalankan Usaha Steam Motor

Lalu apa saja tips untuk bisa sukses dalam menjalankan peluang usaha bengkel variasi motor? Beberapa ide berikut ini bisa menjadi masukan untuk Anda.

1 KOMENTAR

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here